12.19.2011

Hidupku, Idealismeku

Adalah mustahil seorang manusia hidup tanpa idealisme, karena idealisme (cita-cita) inilah yang menggerakkan seseorang untuk berlaku dalam kehidupannya.

Hanya ada 2 pilihan atas ketiadaan idealisme dalam hidup manusia.  Pertama, hidup dan bergerak dengan hati hampa; kedua, gila.

Untuk tidak menjadi keduanya, peluklah idealismemu erat-erat, teman.  Lalu biarkan realita (takdir) menjawab.